Selasa, 09 Oktober 2012

Tujuan Operating System

Tujuan Operating System :

1.Eksekusi user program :

Eksekusi program dikendalikan oleh pengguna, dan kernel mode, eksekusi program dikendaikan oleh sistem operasi, dinamakan dual-mode operation.
Dual-mode operation diimplementasikan pada arsitektur perangkat keras. Sebuah bit yang disebut mode bit ditambahkan ke perangkat keras untuk menunjukkan mode operasi saat itu: 0 untuk kernel mode dan 1 untuk user mode.
Dengan adanya dual-mode operation, eksekusi sebuah program/proses bisa dibedakan sumbernya, apakah dieksekusi oleh sistem operasi atau dieksekusi oleh pengguna. Hal ini akan sangat berguna dalam berjalannya sistem operasi.
Selain itu, sistem operasi memiliki sebuah mekanisme untuk melindungi prosesor dari berbagai macam program yang berjalan. Bayangkan jika ada sebuah proses mengalami infinite loop. Tentu saja prosesor akan terus menerus melayani program itu dan menghambat proses lainnya yang akan dieksekusi prosesor, dan hal ini bisa dipastikanakan mengurangi kinerja dari komputer.



2.Memilki kernel,Komputer selalu siap dipakai :


Ketika komputer dinyalakan, maka beban OS, yang pertama kali dari disk drive ke mudian RAM. Bagian dari kode OS yang berinteraksi langsung dengan hardware komputer dikenal sebagai kernel. Bagian yang interface dengan aplikasi dan pengguna, dikenal sebagai shell. Pengguna dapat berinteraksi dengan shell baik menggunakan Command Line Interface(CLI) atau Graphical User Interface(GUI).

Bila menggunakan CLI, pengguna berinteraksi langsung dengan sistem yang berbasis teks dengan memasukkan perintah pada keyboard pada command prompt. Sistem mengeksekusi perintah, dan memberikan output tekstual. Interface GUI memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan sistem di lingkungan yang menggunakan gambar grafis, multimedia, dan teks. Tindakan dilakukan dengan cara berinteraksi dengan gambar pada layar. GUI lebih memudahkan pengguna dari pada CLI yang merupakan struktur perintah untuk memanfaatkan sistem. Untuk alasan ini, banyak orang bergantung pada GUI. Sebagian besar sistem operasi menawarkan GUI dan CLI.

3.Pemakaian komputer effisien,untuk program aplikasi:

Program dapat melakukan baca/tulis, pengubahan dan penghapusan file.

Operating system bertindak seperti penerjemah antara aplikasi user dan hardware. Seorang pengguna berinteraksi dengan sistem komputer melalui sebuah aplikasi, seperti pengolah kata, spreadsheet, permainan komputer atau program pesan instan. program aplikasi yang dirancang untuk tujuan tertentu, seperti pengolah kata, dan mengetahui semua tentang elektronik yang mendasarinya.. Sistem operasi bertanggung jawab untuk komunikasi antara aplikasi dan perangkat keras.


4.Resource Allocator :

Dimana beberapa user dan beberapa job berjalan bersama, sumber daya harus dialokasikan untuk setiap mereka.

RESOURCE ALLOCATION  merupakan proses penunjukan sumberdaya komputer untuk program tertentu supaya program tersebut bisa bisa menggunakannya, sistem ini juga merupakan proses membebaskan sumber daya pada saat program yang menggukannya sudah selesai.

1. Multiprograming, yang dibedakan menjadi dua :
1.1 Multiprocessing : menggunkana komputer semaksimal mungkin dengan beberapa CPU sehingga beberapa program dapat digunakan secara bersamaan dengan menggunakan prosesornya masing-masing.
1.2 Multiprograming : Dua program atau lebih dieksekusi pada saat yang bersamaan secara concurrent pada sebuah komputer.

Selasa, 02 Oktober 2012

Cara kerja CPU dan arti Halt

Cara Kerja CPU
Dari banyak kabel dan bagian bagian CPU,pernahkah kita membayangkan bagaimana bisa CPU dapat menjalankan sebuah computer.Tanpa CPU computer tidak dapat dijalankan,Walaupun kurang 1 bagian.Berikut adalah cara kerja CPU pada computer antara lain :

1. Mengambil unit kontrol (mendapat) instruksi dari memori.

2. Decode unit kontrol instruksi (memutuskan apa artinya) dan mengarahkan bahwa data yang diperlukan akan dipindahkan dari memori ke aritmatika logic unit. Ini bersama-sama dua langkah pertama disebut waktu instruksi, atau saya-waktu.

3. Aritmetik unit logika mengeksekusi instruksi aritmetika atau logis. Artinya, ALU diberikan kontrol dan melakukan operasi yang sebenarnya pada data.

4. THC aritmatika logic unit menyimpan hasil dari operasi ini di memori atau register. Langkah 3 dan 4 bersama-sama disebut waktu eksekusi, atau E-time.

5. Unit kontrol akhirnya mengarahkan memori untuk melepaskan hasil untuk perangkat keluaran atau perangkat penyimpanan sekunder.

Apa itu Halt pada CPU?


Halt
1
sudo shutdown -h 1
Peritah di atas akan membuat komputer berada dalam kondisi halt yakni membuat semua harddisk berada pada mode standby sesaat sebelum terjadi power off. Saat berada pada kondisi standby, write cache pada harddisk dihapus.

Perbedaan halt dengan power off adalah proses halt akan menghentikan semua kerja CPU (Central Processing Unit) tanpa mematikan komputer sedangkan power off akan mengirimkan perintah ACPI (Advanced Configuration and Power Interface) untuk memberitahu PSU (Power Supply Unit) agar memutus aliran listrik ke motherboard.

Cara Merakit Laptop

Cara Merakit Laptop

Laptop adalah Barang elektronik yang sudah umum saat ini.Harganya pun dapat dijangkau oleh masyarakat dari yang murah sampai yang mahal.Dari kalangan anak anak sampai orang dewasa sudah mulai menggunakan laptop.Sampai saat ini generasi laptop berkembang pesat.
            Dalam pembelian laptop sekarang sudah serba dirakit.Jadi jarang orang untuk membeli bagian bagian laptop dan memasangnya sendiri.Dibandingkan dengan CPU yang dapat dirakit sendiri.
Berikut adalah cara merakit laptop :
  •   BAGIAN BAWAH LAPTOP
http://2.bp.blogspot.com/-FHwY7al5d1I/UGQXx2QsDmI/AAAAAAAAAJE/Yj0fhzoOrWw/s1600/top.PNG 
Pada bagian ini terdapat 3 komponen yaitu batterai,ram dan hard disk drive.
  1.  Pertama lepaskan baterai laptophttp://3.bp.blogspot.com/-fWJbwxZiRd4/UGQDHAXw4fI/AAAAAAAAAHM/NPYbBhDE4i4/s1600/baterai.PNG 
  2. Lepaskan panel ram laptop dan lepaskan ram pada bagian tersebuthttp://4.bp.blogspot.com/-Io6q3PRGi5c/UGQEdxX6bbI/AAAAAAAAAHU/SgMKX0w8Fz8/s1600/ram.PNG
  3.  Lepaskan harddisk pada bagian warna biru
http://4.bp.blogspot.com/-JJOvQKdp5A8/UGQIcdFoshI/AAAAAAAAAHk/HlBe9Qg2jVs/s1600/hardisk.PNG

  • BAGIAN ATAS LAPTOP
http://2.bp.blogspot.com/-Z1UKkskGbsY/UGQZI_Y_JPI/AAAAAAAAAJM/XLyYjmsXLM4/s1600/atas.PNG

Pada bagian ini ada dua komponen yaitu optical drive dan PC card

  1.  Selanjutnya lepas optical drive
    http://4.bp.blogspot.com/-lkp9GbW-ckk/UGQKn0rhb7I/AAAAAAAAAHs/VtKYA9GyN7g/s1600/optical+drive.jpg
  2. Lepas PC Card pada sisi laptop
    http://2.bp.blogspot.com/-G5lfIgMPNvQ/UGQMzBA4S4I/AAAAAAAAAH0/ooKPOWKEtxA/s1600/pccard.PNG
  •  BAGIAN RANGKA LAPTOP
Setelah bagian atas dan bawah laptop dilepaskan maka akan menjadi seperti gambar dibawah ini. Bagian ini   hanya terdapat laptop.
  1.  laptop
http://4.bp.blogspot.com/-uFpbverX85M/UGQOoF1sgUI/AAAAAAAAAH8/oxvhFV8abfs/s1600/DOCKING.PNG 
  • BAGIAN PORT KABEL

Pada bagian port kabel terdapat 6 komponen seperti port kabel pengisi daya,port kabel ethernet,port kabel monitor,port kabel USB,port kabel keyboard,port kabel mouse.
Pada bagian ini terdapat port-port untuk memasang kabel pada laptop.

  1. Port Kabel Pengisi Daya
  2. Port Kabel Ethernethttp://1.bp.blogspot.com/-m1KKzupPrpg/UGQSceVPrTI/AAAAAAAAAIU/62aOsKrpJ8g/s1600/ethernet.PNG
  3. Port Kabel  Monitor  http://3.bp.blogspot.com/-fEsF6czmW3c/UGQUOS7vBcI/AAAAAAAAAIc/NmPBGa1WA8o/s1600/monitor.PNG
  4. Port Kabel  USB  http://1.bp.blogspot.com/-CDKq-rzOTCw/UGQUxdSJeTI/AAAAAAAAAIk/plnIQ1zxmJc/s1600/USB.PNG
  5.  Port Kabel Keyboard
    http://4.bp.blogspot.com/-Wi6TCm7xIfM/UGQVX7K1yiI/AAAAAAAAAIs/I7Gw0s_UCNI/s1600/keyboard.PNG
  6.  Port Kabel Mousehttp://2.bp.blogspot.com/-Xr5TcpUsMio/UGQXD9aOHbI/AAAAAAAAAI8/89NpotEQRRI/s1600/mouse.PNG

Cara Merakit Komputer


Cara Merakit Komputer
Pasang Power Suplay pada tempatnya setelah itu pasang baut yang mengunci power suplay yang berjumlah 4 biji.Pasang Bagian bagian motherboard,yang pertama adalah RAM 1 dan jepit agar tidak lepas.Begitupun RAM yang kedua.Pasang processor pada motherboard.Lalu tutup dan jepit dengan alat yang sudah disediakan pada motherboard.Lalu berilah thermal compound atau lem pada atas processor yang digunakan untuk menempelkannya dengan heatsink atau pendingin.Setelah pendingin terpasang kunci dengan bagian pada sisi sisinya.Lalu hubungkan kabelnya .
            Setelah itu pasang motherboard pada cassingnya.Lalu berilah baut pada sisi sisinya agar tidak mudah terlepas.Setalah itu masuk ke adapter card.Pasanglah NIC yang dihubungkan dengan motherboard dan kasihlah baut.Setelah itu pasang wireles NIC dan pasanglah bautnya lagi.berikutnya adalah video adapter dan berilah kembali baut agar tidak lepas.
            Setelah tahap itu masuk ke Internal Drives.Pertama pasang Hard Disk Drive(HDD) pada tempatnya yang tersedia.Lalu pasang 4 biji baut agar tidak lepas karena posisi HDD Melayang.Setelah HDD terpasang rapat lakukan tahap Driver In External Bays.Pasanglah Optical drive lalu pasang 4 baut pada sisi sisinya.Pasang juga Floppy disk  dan tidak lupa memasang baut agar tidak terlepas berjumlah 4 batu yang dipasang pada sisi sisinya.
            Tahap berikutnya adalah Internal Kabel yang berupa pemasangan kabel.Pada tahap ini ada 9 kabel yang harus dihubungkan.Sambungkan 2 buah kabel pada motherboard dan sesuaikan dengan bentuknya.Lalu 1 kabel ke Optical drive.1 kabel Floppy disk.1 kabel ke HDD.Kabel dari power suplay ke yang lain berjumlah 5.Lalu masukkan Pata cable pada motherboard.Lalu hubungkan kabel satunya dengan Optical drive(DVD).Kemudian masukkan Floppy cable ke motherboard dan satu sisinya ke Floppy disk.Masukan kabel yang berapa di motherboard ke bagian motherboard yang disediakan.Lalu masukkan Sata cable ke bagian motherboard dan bagian lainnya ke HDD.Setiap pemasangan kabel lihatlah bentuk dari kabel tersebut sebelum memasukkannya.
            Lalu tutup casingnya dan pasang bautnya agar tidak lepas.Setelah itu adalah pemasangan kabel External. Pasang kabel monitor yang menghubungkan CPU dengan monitor.Lalu pasang kabel keyboard yang menghubungkan CPU  dengan keyboard.Lalu pasang kabel mouse yang menghubungkan CPU dengan mouse.Lalu masukkan kabel Ethernet,wireless dan pasang juga kabel powersuplay.